Arsip Tag: PT Permata Nusa Mandiri

Rumah Burung Endemik Papua di Nimbokrang Terancam Ekspansi Sawit

Jalan Korea, salah satu titik pemantauan burung-burung endemik Papua, di Kabupaten Jayapura, Papua, terancam. Titik ini masuk dalam area konsesi perusahaan sawit, dan bisa berarti pepohonan bakal hilang dan satwa termasuk burung pun akan menghilang… Jalan Korea, merupakan satu spot pemantauan burung yang jadi destinasi wisata para pecinta burung dunia selama 27 tahun terakhir. Alex […]

Posted in Seputar Tanah Papua | Also tagged , , , , , | Komentar ditutup

29 September 2014, satu hari yang buruk bagi hutan Papua Barat

Pada September 2014, di bulan terakhir sebelum berakhir jabatannya sebagai Menteri Kehutanan, Zulkifli Hasan, secara gegabah memberikan izin pada industri penebangan kayu dan perkebunan untuk memanfaatkan hutan Papua Barat sebesar ratusan ribu hektar. Pada 9 Juli 2014 Joko Widodo memenangkan pemilihan Presiden, sementara itu Zulkifli Hasan, yang berasal dari Partai Amanat Nasional, yang tidak menjadi […]

Posted in Seputar Tanah Papua | Also tagged , , , , , , , , , , | Komentar ditutup