Kategori Arsip: Berita Merauke

Catatan dari Kunjungan ke Perkebunan PT Dongin Prabhawa di Mam.

Salah satu perusahaan kelapa sawit yang selama ini beroperasi di Mam di dekat Sungai Digoel adalah PT Dongin Prabhawa, anak perusahaan dari Korindo yang punya beberapa perkebunan dan industri kayu di lembah Digoel. Ini beberapa catatan dari kunjungan dan pengamatan lapangan JPIC MSC Indonesia pada ahkir Januari dan awal Februari tahun 2014. JPIC menemukan berbagai […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , , , , | Komentar ditutup

Sosialisasi Amdal Perkebunan Sawit PT. PAL di Muting

Perusahaan perkebunan kelapa sawit PT. PAL (Papua Agro Lestari), anak perusahaan Daewoo Internasional Group asal Korea Selatan, kembali mendatangi masyarakat adat Muting dan mengsosialisasikan hasil AMDAL (Analisis Mengenai Dampak Lingkungan) di Kantor Distrik Muting, pada Kamis, 13 Februari 2014. Sosialisasi AMDAL PT. PAL dilakukan bersama dengan AMDAL perusahaan perkebunan kelapa sawit PT. Internusa Jaya Sejahtera. […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , | Komentar ditutup

Blasius Sumaghai Dianiaya Oknum TNI-AL di Bade

Mappi, MAJALAH SELANGKAH — Blasius Sumaghai (23 tahun), warga Bade Kampung, Distrik Edera, Kabupaten Mappi, Papua, dianiaya oknum Anggota Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI-AL). Ia dianiaya tanpa alasan yang jelas. Informasi yang dihimpun sumber majalahselangkah.com, putra (alm) Abraham Sumaghai, Tokoh Masyarakat Suku Awyu itu dianiaya oleh beberapa oknum Marinir (TNI-AL) pada tanggal 26 Januari […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , , | Komentar ditutup

Warga Resah dan Menginginkan Perlindungan Hukum

[catatan AwasMIFEE: Malam tahun baru empat orang warga Kampung Sanggase ditahan polisi dan dibawa ke Polsek Okaba. Mereka dianiaya oleh pihak polisi sehingga Petrus Aluend meninggal dunia. Dalam berita sebelumnya korban diberikan nama Roni – sebenarnya nama lengkapnya  Petrus Aluend.] (Feb 2014) Pihak Kepolisian Merauke belum juga memberikan keterangan soal kematian korban (alm) Petrus Aluend, […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , | Komentar ditutup

PGI Minta Pemerintah Hentikan Proyek MIFEE di Merauke

Merauke (SULPA) – Pesekutuan Gereja-Gereja Indonesia (PGI) meminta Pemerintah Indonesia untuk menghentikan proyek Merauke Integrated Food and Energy Estate (MIFEE), sebab, akan menghilangkan kearifan lokal masyarakat pribumi suku Marind. Menurut Sekretaris Umum PGI, Pdt Gomar Gultom, permintaan PGI merupakan rekomendasi sidang Majelis Pekerja Lengkap (MPL), Pesekutuan Gereja-Gereja Indonesia (PGI) tahun 2014 di Kabupaten Merauke.       […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , | Komentar ditutup

Jum’at, 10 Januari 2014 08:59 Masyarakat Adat Minta Perusahaan Pekerjakan Orang Asli Papua

Empat perusahaan yang beroperasi di Distrik Muting dan Ulilin Kabupaten Merauke diminta untuk mempekerjakan orang asli Papua terutama pemilik hak ulayat. Empat perusahaan yang beroperasi dua distrik tersebut, yakni PT. BIO, PT. Cahaya Bone Lestari, PT. Agre Nusa Cipta Persada, dan PT. Berkat cipta Abadi (BCA). Keempatnya bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit. Ketua Adat […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , , | Komentar ditutup

Update: Kronologi Kekerasan dan Kematian di Polsek Okaba

Kronologi peristiwa kekerasan aparat yang menyebabkan meninggalnya Rony, warga Sanggase, Merauke: Tanggal 31 Desember 2013 (malam) Korban dan warga di Sanggase sedang acara hiburan dengar musik dan minum alkohol, lalu terjadi keributan pertengkaran antara korban dan operator pemutar lagu, karena pengaruh minuman alkohol, lalu didamaikan warga. Tanggal 1 Januari 2014 (pagi) Korban masih marah dengan […]

Also posted in Uncategorized | Tag , , , | Komentar ditutup

Kekerasan di Okaba Oleh Aparat Polisi dan Satpam Perusahaan Perkebunan Tebu PT. Astra

Warga Okaba, Merauke, yang sedang merayakan natal dan Tahun Baru 2014, mestinya penuh suka cita dan damai, tetapi berubah menjadi resah, menyusul kekerasan penganiayaan dan pemukulan yang dilakukan oleh aparat polisi Polsek Okaba dan petugas Satpam perusahaan PT. Dharma Agro Lestari (DAL), milik Astra Group, dengan korban Roby, warga asal Kampung Sanggase, hingga meninggal dunia […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , , | Komentar ditutup

PT Agriprima Cipta Persada Menanam Sawit Tanpa Izin

PT Agriprima Cipta Persada masih membuka lahan untuk perkebunan kelapa sawit di Muting, walaupun belum ada izin. Kementerian Kehutanan bahkan sudah menolak permohonan PT ACP untuk melepaskan kawasan hutan menjadi Areal Pengunaan Lain (seperti perkebunan). Namun perusahaan masih melanjutkan rencananya dengan menanam kelapa sawit secara ilegal. Berikut beberapa foto dari kunjungan lapangan Greenpeace Papua pada […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , , | Komentar ditutup

PT. SIS Menggusur Tempat Penting Orang Malind

Orang Malind mempunyai kearifan tradisional untuk melindungi tempat-tempat yang dianggap penting. Tempat penting tersebut mempunyai nilai sejarah, sosial budaya dan ekonomi, seperti: jalur perjalanan leluhur, tempat peninggalan yang keramat, kuburan leluhur, kampung tua dan dusun sagu. Ketua WWF Merauke, Lienke Rahawarin, dalam Lokakarya Pemetaan Partisipatif di Kampung Wayau, Distrik Animha, Merauke, (21/10/2013) menyampaikan hasil pemetaan […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , , | Komentar ditutup