Monthly Archives: September 2014

Kabupaten Merauke Penyumbang Emisi Terbesar di Papua

MERAUKE – Kabupaten Merauke mengalami kerusakan dan kehilangan hutan cukup besar. Hal itu ditandai dengan persentase status emisi Kabupaten Merauke terhadap Provinsi Papua mencapai 45,29 persen dan status emisi Kabupaten Merauke terhadap nasional mencapai 3,6 persen. Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi dan Keuangan Kabupaten Merauke, Tangke Mangi, SE., mengatakan, emisi yang dihasilkan dari kerusakan hutan […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , , , | Komentar ditutup

PT Papua Agro Sakti Bayar Tali Asih Rp 3,6 Miliar

MERAUKE- PT Papua Agro Sakti yang bergerak di bidang investasi perkebunan  tebu di sekitar wilayah Distrik Animha dan Jagebob membayar tali asih senilai Rp 3,651 miliar lebih kepada 8 marga pemilik hak ulayat.  Pembayaran tali asih  ini dilakukan Direktur Utama PT Papua Agro Sakti, Taruna Murdaya disaksikan langsung Bupati Merauke Drs Romanus Mbaraka, MT,   di […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , , , , | Komentar ditutup

Masyarakat Harus Duduk Ambil Keputusan

Masyarakat adat di Distrik Okaba, Merauke, menanggap pemerintah tidak menghormati dan mengabaikan hak-hak masyarakat adat Marind untuk mendapatkan informasi dan membuat keputusan terkait pelepasan hak atas tanah. Menurut Gerardus Kaize, tokoh masyarakat Marind asal Distrik Okaba, semestinya sebelum pemerintah memberikan izin perolehan lokasi maka terlebih dahulu masyarakat yang memutuskan, “perusahaan dan pemerintah harus datang dan […]

Posted in Berita Merauke | Tag , | Komentar ditutup

Kontroversi Mekanisme Izin Lingkungan Menggembosi Partisipasi Masyarakat

Pada 16 Agustus 2014 lalu, koran Cendrawasih Pos, memuat pengumuman Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup (BPLH) Pemerintah Provinsi Papua pada salah satu halaman dalam kolom ukuran sekitar 10 x 20 cm, isinya mengumumkan Keputusan Bupati Merauke Nomor 133 tahun 2014 tentang Izin Lingkungan atas kegiatan usaha pemanfaatan hasil hutan kayu pada hutan tnaman indutsri (HTI) PT. […]

Posted in Berita Merauke | Tag , , , | Komentar ditutup

Brimob Nabire Baru Intimidasi Ketua Koperasi Bumiowi

Personil brigadir mobil yang diterjunkan sebagai PAM Swakarsa di areal PT.Nabire Baru, Nabire Papua, kembali bikin ulah. Satu regu mendatangi rumah pemilik ulayat Yunus Money. Bersenjata lengkap, mereka rusak dan obrak abrik rumah. Aksi yang dilakukan pada Jumat, 29 Agustus 2014 jam 3 sore Waktu Papua, mengakibatkan perabotan rumah rusak, penghuni rumah lari ke hutan […]

Posted in Seputar Tanah Papua | Tag , , , , | Komentar ditutup